Eratkan Ukhuwah, Gembirakan Dakwah

Kabinet Ar-Ribath

Our Cabinet
JMME FEB UGM JMME FEB UGM

KABINET AR-RIBATH

Ar-ribath atau Ikatan. Sesuai maknanya, kabinet ar-ribath diharapkan menjadi ikatan yang dapat mempersatukan berbagai sekat anggota JMME sehingga menjadi dekat. JMME menjadi organisasi dengan orang yang ingin berproses bersama untuk menjadi pribadi yang lebih baik. Organisasi yang memiliki ekosistem kebaikan dan pertemanan yang dilandasi keimanan.

"ERATKAN UKHUWAH, GEMBIRAKAN DAKWAH"

Tagline ini membawa semangat ikatan persaudaraan sesama mahasiswa muslim FEB UGM yang menjadikan JMME sebagai tempat kembali dan berbagi kebahagiaan.

V I S I

Menjadi Lembaga Dakwah Fakultas yang berasas jama’ah dan kebermanfaatan.

M I S I

Mewadahi mahasiswa muslim FEB UGM dalam mempelajari nilai-nilai islam di lingkungan FEB UGM.

GRAND THEME

JMME sebagai organisasi penyebar nilai islam dan pelayan bagi mahasiswa muslim FEB UGM dalam beragama.

T U J U A N - 1

Optimalisasi Pelayanan Umat dan Kebutuhan Mahasiswa Muslim dalam Beribadah.

T U J U A N - 2

Optimalisasi Syi’ar Dakwah Offline (Kajian) dan Online (Social Media).

T U J U A N - 3

Pengembangan Mutu Kader dan Kolaborasi Eksternal.

TIGA ORANG

Majelis ta’lim mahasiswa 3 jurusan FEB UGM

BERGANDENGAN

Bahu-membahu untuk melakukan kebaikan

TALI MELINGKAR

Kesatuan dalam tujuan untuk menyebarkan kebaikan dan kebermanfaatan